Pemerintah Desa Pedataran Bagikan BLT DD Tahap Pertama di Tahun 2021

Muara Enim - DUTAONLINE co.id

Berjumlah 168 kepala keluarga(KK),penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) di desa pedataran kecamatan gelumbang kabupaten muara enim provinsi sumatera selatan(SUMSEL).


berjalan aman,tertib dan lancar,Sabtu(08/05/2021)pukul 15.00 wib penyaluran bantuan tersebut berlangsung di kantor kepala desa pedataran.dalam sambutan nya,kepala desa pedataran eka budianto Sip.mengatakan bahwa dari penyaluran tahap pertama di tahun 2021 hari ini,pembagian BLT DD  berjalan aman dan lancar,"




Alhamdulillah  tahap pertama di tahun 2021ini pembagian BLT DD barjalan aman dan lancar,"ujar eka,kades juga menambahkah agar bantuan tersebut di belanjakan ke bahan pokok dan dapat membantu masarakat di bulan puasa ini"saya juga menghimbau pada warga penerima bantuan,agar BLT DD sebesar RP,300.000 pertahap di belanjakan ke bahan pokok seperti beras,gula,minyak sayur dan kebutuhan pokok lainnya,ujar nya.dalam pembagian BLT DD,secara simbolis bantuan tersebut di berikan langsung oleh babinkamtinmas  polsek gelumbang 




,Bhabinsa koramil 404-01 gelumbang kemudian di lanjutkan oleh kepala desa pedataran eka budianto sip. terkait penyaluran BLT DD,pemdes pedataran terapkan protokol kesehatan covid-19,yakni wajibkan warga penerima bantuan untuk gunakan masker,jaga jarak dan cuci tangan."ya kami pemerintah desa menghimbau pada warga penerima agar selalu gunakan masker dan jaga jarak,ini demi kesehatan kita bersama,"ujar kades.




eka juga berharap agar virus covid-19 cepat berlalu,dan mengucapkan selamat menjalakan ibadah puasa"saya berharap ,semoga virus mematikan ini cepat berlalu, dan sebentar lagi kita akan menyambut hari kemenagan hari raya idul fitri 1442 H"pungkas eka .Hadir dalam pembagian bantuan tersebut,babinkamtinmas polsek gelumbang ,Bhabinsa dari koramil 404-01 gelumbang,Pendamping Desa ,pendamping lokal desa,BPD,linmas,RT,kadus dan perangkat desa lainnya....


laporan..(suprik)


editor...(red )

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama